SEBERKAS CAHAYA HIDUP UNTUK HARI DEMI HARI

Gunakan waktumu untuk kebaikan, kalau tidak,
waktumu akan habis, tapi bukan untuk kebaikan. alias kluyuran dan plesiran

Gunakan waktumu untuk belajar ilmu, kalau tidak,-
waktumu akan habis, tapi bukan untuk belajar ilmu.(alias ndobos, nrocos)

Gunakan uangmu untuk besedekah, kalau tidak,-
uangmu akan habis, tapi bukan untuk bersedekah, alias (berfoya-foya)

Gunakan waktumu untuk berbicara manfa'at, kalau tidak,-
waktumu akan habis tapi bukan bicara manfa'at. alias (bicara sia-sia)

Sempatkan Waktumu untuk menyenangkan hati orang tua, kalau tidak,-
Hidupmu akan menyesal sepanjang masa

Carilah sahabat yang membuatmu tersenyum sepanjang hari, kalau tidak,-
masa tuamu akan menangis di hadapan anak-anak dan cucu.

Bekerjalah dengan tulus dan kejujuran, kalau tidak,-
hari-harimu akan selalu mengeluh dan selalu merasa kekurangan

Pergilah dari desamu untuk mencari kemulya'an hidup, kalau tidak,-
anak-cucumu dan generasi setelahmu akan melempari kotoran di wajahmu.

Kehidupan adalah misterius, kadang menyenangkan, kadang menyusahkan, orang tertawa tidak selamanya tertawa, orang sedih juga tak selamaya bersedih, suatu saat juga akan menangis, juga kan bisa tertawa, meskipun dalam keadaan terpkasa, karena untuk menutupi luka penderitaannya.

Ya begitulah, namanya orang desa, mau atau tidak mau harus menjaga kemesraan hidup dengan keindahan suasana, agar kita bisa lebih ceria sepanjang masa, sampe anak cucu kita.

Dan hidup ini akan terasa begitu singkat bagi orang yang bersuka-ria, mewah-mewahan pada sesuatu yang ia banggakan. dan hidup ini juga akan begitu sangat lama dan panjaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaaang bagi orang yang bersedih, meratapi nasip, menunggu harapan yang belum menjadi miliknya. kwkwkwkwkwkwkww

Kepiye pendapatmu konco-konco ? ............

******************************
Jogjakarta / Senin / 04 / Mei / 2015
Lek Muhson......Pujangga ndeso, mangane telo,, uripe ning jogjo, adoh karo wong tuwo, senengane kluyuran ning malioboro, yo ngene iki nasibe Joko Lelono

0 Response to "SEBERKAS CAHAYA HIDUP UNTUK HARI DEMI HARI"

Post a Comment